7 Rahasia Menarik Ketika Googling di Google yang Tidak Begitu Penting April 19, 2014
Posted by Mas Odi in Umum.Tags: amazing, google, keren, rahasia, search engine
46 comments
Anda salah satu pengguna search engine ini? Mesti Anda adalah tipe orang yang tidak suka dipusingkan ketika menghadapi sebuah masalah; karena menurut Anda, “everything inside google.“. Tapi apakah Anda sudah puas dengan hasil pencarian Anda itu? Kadang-kadang??? Nah! Kalau Anda jadi boring karena hal begituan ada baiknya Anda ketahui sedikit tentang sesuatu yang menarik ini, yang secara rahasia tidak google publikasikan ke umum. Sssttt! Diam-diam aja ya. 😀 (more…)